Image default
Energi

Batu Bara Masih Jadi Energi Paling Murah di Dunia, Kok Bisa? 

Batu Bara Masih Jadi Energi Paling Murah di Dunia, Kok Bisa?

BIKINRILIS.COM — Komoditas batu bara masih menjadi sumber energi yang paling murah dibandingkan sumber energi lainnya. Batu bara menjadi salah satu energi penting di tengah upaya pengembangan pembangkit energi terbarukan.
Direktur Eksekutif Asosiasi Pertambangan Batubara Indonesia (APBI) Hendra Sinadia menerangkan bahwa sejauh ini batu bara masih terbukti menjadi sumber energi paling murah alias affordable di dunia. Batu bara juga mampu memenuhi unsur untuk ketahanan energi nasional.
“Ketersediaan batu bara ini relatif masih cukup banyak dan dapat diterima. Apalagi dengan perkembangan teknologi pembangkit yang rendah emisi,” katanya kepada wartawan belum lama ini.
Lebih lanjut, dia menuturkan saat ini batu bara menjadi incaran dunia seiring dengan ketidakpastian pasokan minyak dan gas bumi akibat invasi Rusia dan Ukraina. Bahkan, sejumlah negara pengguna gas alam sebagai sumber energi utama mulai mengambil ancang-ancang kembali memakai batu bara sebagai energi.
Baca Juga:
Beberapa di antaranya adalah Italia dan Jerman. Kedua negara ini dikenal menggunakan memilih menggunakan gas sebagai sumber energi bagi pembangkit listrik. Tingginya harga gas membuat negara itu memilih kembali mengoperasikan pembangkit listrik tenaga uap (PLTU) berbasis batu bara.
Penghasil Terbesar

Related posts

Langgar Aturan DMO Batu Bara, Pemerintah Berlakukan Denda dan Dana Kompensasi

dadali

Presiden Joko Widodo: Tahun 2022, 30 Pusat Pembibitan Harus Siap Memproduksi

dadali

Seluruh Bangka Belitung Tersentuh Listrik PLN, Terakhir Disetrum Pulau Rengit

dadali
Select your currency
USD Dolar Amerika Serikat (US)