Image default
Teknologi

Giliran BNI Gandeng WIR Group Kolaborasikan Metaverse Indonesia

Menambah Manfaat

Dalam kesempatan tersebut, CEO dan Co-Founder WIR Group Michael Budi menyambut baik upaya ekspansif BNI dalam mendorong peningkatan adopsi dunia metaverse yang memiliki potensi pengembangan ekonomi kuat. “Besar harapan kami kolaborasi ini memberi manfaat kepada masyarakat Indonesia dan nasabah BNI mendapatkan layanan yang lebih masif,” sebutnya.

Michael memaparkan beberapa sektor akan bergabung dalam tahap awal pengembangan Metaverse seperti pariwisata digital. Pemerintah dapat mengakomodir lebih banyak pelancong untuk berkunjung ke Borobudur melalui Metaverse.

“Ini juga akan menjadi ruang baru untuk belajar. Karena sifat metaverse yang mampu memberi pengalaman lebih riil time kepada para user. Tentu saja akan banyak cara pembelajaran baru yang dapat dipermudah dengan metaverse, seperti anatomi yang dapat terlihat secara tiga dimensi,” imbuhnya. (*)

Related posts

Dua Perusahaan Diperiksa Dalam Kasus Terlapor Doni Salmanan

dadali

Bareskrim Polri: Doni Salmanan Disidik Sebagai Affiliator Aplikasi Quotex

dadali

Pasangan Selebritis Ashanty dan Anang Hermansyah Bergegas Masuk Bisnis Kripto

dadali
Select your currency
IDR Rupiah Indonesia